Cara Transfer Neo+ ke ShopeePay, Batas Minimal dan Biaya

Ingin tarik saldo Bank Neo (BNC) dengan cara transfer Neo+ ke ShopeePay bukan perkara sulit. Hal ini bisa langsung kita lakukan dari menu pembayaran VA di Neo+ atau aplikasi Neobank. Biaya admin top up ShopeePay lewat Bank Neo Commerce via aplikasi Neo+ adalah 500 rupiah. Tapi biaya tersebut mengambil dari saldo ShopeePay yang masuk bukan … Read more

Cara Transfer Neo Now ke Tabungan Neo dan Sebaliknya

Ada beberapa teman bertanya bagaimana cara transfer Neo Now ke Tabungan Neo?. Tentu saja ini bukan hal sulit, namun bagi yang baru membuka rekening neo bank tentu masih bingung. Seperti kita tahu di aplikasi Neo bank atau Neo+ ada dua rekening yaitu Tabungan Neo dan Neo Now. Keduanya bisa kita gunakan untuk kirim uang maupun … Read more

Cara Transfer Bank Neo Ke DANA dan Sebaliknya DANA ke Neo+

Cara transfer Bank Neo ke DANA lewat aplikasi Neo+ bisa kita lakukan dari menu pembayaran VA. Cara ini bisa kamu lakukan ketika ingin top up DANA pakai Neo+. Untuk nomor rekening DANA yang kita gunakan adalah rekening Bank Permata dengan nomor virtual 8528 + No HP Akun DANA. Contohnya jika nomor DANA dalah 085730044492 maka … Read more

Cara Transfer BRI ke Bank Neo Commerce (BNC) dan Top Up Neo+

Ada pertanyaan dari teman, bagaimana cara transfer BRI ke Bank Neo Commerce lewat Brimo?. Lalu bagaimana top up Neo+ lewat BRI?. Keduanya pertanyaan ini memiliki jawaban yang berbeda dan untuk lebih jelasnya bisa cek artikel ini sampai tuntas. Kirim uang lewat Brimo ke rekening tabungan Neo dan top up Neo Now adalah dua hal yang … Read more

Tarik Tunai BCA Tanpa Kartu, Solusi Ketika Kartu ATM Rusak

Kartu ATM BCA rusak tapi ingin ambil uang, solusinya adalah tarik tunai BCA tanpa kartu lewat BCA Mobile. Mengambil uang tanpa kartu ATM di BCA tidak kena biaya admin dengan batas minimal 50.000 rupiah. Tentu hal ini bisa juga menjadi solusi ketika kartu ATM BCA tertingal di rumah tapi butuh uang tunai. Cukup buka aplikasi … Read more

Lupa Kode Akses BCA Mobile? Cara Mengatasinya Tanpa Ke ATM

Tidak bisa login karena lupa kode akses BCA Mobile? jangan panik karena ada cara mudah untuk mengatasinya. Berbeda dengan lupa PIN BCA Mobile yang bisa membuat m-BCA terblokir, lupa kode akses hanya perlu verifikasi ulang. Artinya tidak perlu ke ATM atau menelepon Halo BCA tapi cukup reset kode akses lewat BCA Mobile. Namun sebelum verifikasi … Read more

Cara Blokir Kartu ATM Mandiri Permanen Lewat HP Paling Gampang

Cara blokir kartu ATM Mandiri permanen tanpa ke bank atau telepon CS bisa lewat HP. Hal ini bisa kamu lakukan ketika kartu ATM Mandiri tertelan mesin, atau hilang. Kemudian perlu juga ketika akan aktivasi kartu debit Mandiri setelah mengganti kartu lama via New Livin by Mandiri. Jadi agar bisa mengaktifkan dan membuat PIN kartu debit … Read more

Cara Aktivasi Kartu ATM Mandiri Tanpa ke ATM Lewat HP

Sebelum bisa menggunakan kartu ATM untuk ambil uang di mesin ATM harus kita aktifkan dulu. Saat ini ada cara aktivasi kartu ATM Mandiri tanpa ke ATM yaitu bisa lewat m banking Mandiri. Kamu bisa menggunakan Livin by Mandiri maupun aplikasi New Livin by Mandiri untuk mengaktikan kartu debit Mandiri. Cara ini perlu kamu lakukan ketika … Read more

Cara Mengganti Kartu ATM Mandiri Lama ke Chip Tanpa Ke Bank

Bagaimana cara mengganti kartu ATM Mandiri lama ke Chip tanpa ke bank tanpa antrik di CS?. Jawabanya adalah ganti kartu debit Mandiri lewat Livin by Mandiri langsung dari HP tanpa harus ke bank. Cara ini tentu bisa menjadi solusi bagi yang ingin ganti kartu ATM Mandiri ke model chip tapi malas ke bank. Bisa juga … Read more

Cara Setor Tunai di ATM BRI, Menabung di ATM Tanpa ke Bank

Cara setor tunai di ATM BRI bisa menjadi solusi ketika ingin menabung di ATM tanpa harus ke bank. Namun berbeda dengan tarik tunai tanpa kartu, setoran tunai melalui ATM Bank BRI harus pakai kartu ATM. Batas minimal setor tunai BRI di ATM adalah 50.000 rupiah dan maksimal hanya bisa masukan 50 lembar uang sekali transaksi. … Read more