Mau Bayar Elevenia Pakai LINE Pay E-Cash? Begini Caranya

Salah satu manfaat LINE Pay e-cash adalah untuk transaksi online dan kali ini saya akan berbagi cara bayar elevenia pakai LINE Pay E-cash karena kebetulan kemarin saya berhasil membeil paket Extra kuota Indosat online disana dan bayar via e-cash. Cara membayar toko online via line pay e-cash maupun mandiri e-cash sebetulnya sama saja karena prosesnya … Read more

Tidak Bisa Daftar Line Pay E-Cash atau Mandiri E-Cash Pakai 3?

Tadi pagi ada tetangga bertanya “Mas ko saya tidak bisa daftar line pay e-cash?” lalu saya tanya tidak bisanya bagaimana? dia bilang tidak menerima kode OTP jadi otomatis tidak bisa melanjutkan pendaftaran line pay e-cash. Agak bingung juga menjawabnya karena saya sudah lebih dari 2x membuat line pay begitu juga dengan mandiri e-cash sampai saat … Read more

2 Cara Hapus atau Ganti Nomor Line Pay E-cash

Ada beberapa pembaca bertanya “bagaimana cara hapus atau ganti nomor Line Pay E-cash yang sudah didaftarkan?” dan setelah mencoba-coba akhirnya saya tahu ada dua cara untuk hapus no line pay e-cash yaitu dengan cara clear data aplikasi LINE dan hapus akun langsung dari menu line pay e-cash. Setelah akun line kita hapus kemudian daftar lagi … Read more

Pengalaman Mengatasi Beli Pulsa Lewat LINE Pay E-Cash Tidak Masuk

Hari minggu 4 Desember 2016 lalu saya beli pulsa lewat LINE Pay e-cash waktu itu saya membeli isi ulang pulsa Indosat IM3 senilai 25.000 rupiah. Transaksi pembelian berjalan lancar dan seperti biasa setelah pembayaran selesai biasanya ada sms pemberitahuan bahwa transaksi sedang diproses. Namun anehnya kali ini walau pembelian pulsa sudah lewat dari 15 menit … Read more

Bagaimana Cara Bayar Bukalapak Pakai E-Cash?

Salah satu manfaat e-cash mandiri adalah bisa digunakan untuk belanja online dan kali ini carabimo.com akan berbagi info cara bayar bukalapak pakai e-cash mandiri atau line pay e-cash. Salah satu kelebihan menggunakan e-cash saat belanja online di Tokopedia, elevenia maupun bukalapak adalah kita tidak perlu repot lagi melakukan konfirmasi pembayaran jadi setelah transaksi pembayaran selesai … Read more

Bagaimana Cara Upgrade Line Pay E-CASH Lewat ATM?

Ada beberapa cara upgrade line pay e-cash sehingga bisa digunakan untuk transfer ke rekening mandiri, transfer ke sesama line pay e-cash atau tarik tunai di atm maupun agen dan yang paling mudah adalah upgrade lewat ATM, dengan catatan anda harus memiliki rekening mandiri. Tujuan lain melakukan upgrade line pay e-cash adalah agar limit saldo yang … Read more

Apa Perbedaan Mandiri e-cash Dengan Line Pay e-cash?

Ada teman yang bertamya apa perbedaan mandiri e-cash dengan line pay e-cash? jawabanya agak-agak membingungkan karena keduanya sama-sama produknya bank mandiri yaitu e-cash yang merupakan pengganti uang elektronik dan menggunakan nomor HP sebagai nomor rekening. Dengan kata lain sebelum bisa menggunakan line pay e-cash maupun mandiri e-cash berarti kita harus membuat rekening e-cash terlebih dahulu … Read more

Pengalaman Kirim Saldo Line Pay e-cash Ke Rekening Mandiri

Tadi pagi setelah sukses menerima uang lewat e-cash kemudian saya coba kirim saldo line pay e-cash ke rekening mandiri, walaupun sebetulnya langkahnya tidak jauh berbeda saat akan transafer dari mandiri e-cash ke mandiri yang beda hanya tampilannya saja. Sebelum bisa mencairkan dana line pay e-cash terlebih dahulu anda harus lakukan upgrade diantaranya melalui atm mandiri … Read more

Bagaimana Cara Menggunakan dan Isi Saldo LINE Pay e-cash?

Mau tahu bagaimana cara menggunakan dan isi saldo line pay e-cash? jika ya maka silahka simak tulisan singkat ini sampai tuntas karena carabimo.com akan berbagi sedikit pengalaman mengisi dana ke akun line pay e-cash dan juga menggunakannya untuk membeli token pln dari aplikasi line. Jika belum tahu apa itu line pay e-cash, singkatnya ini merupakan … Read more

Bagaimana Cara Mengaktifkan LINE Pay e-cash?

Line Pay e-cash merupakan hasil kerjasama antara LINE dengan bank Mandiri sehingga layanan e-cash bisa diakses dari LINE Pay. Untuk mengaktifkannya kita cukup daftar mandiri e-cash jika belum punya atau bagi pemlik rekening e-cash tinggal menghubungkan nomor hp yang didaftarkan ke Line Pay. Sebelum berbicara mengenai bagaimana cara aktifkan LINE Pay e-cash, ada hal penting … Read more